Mau Belajar Bahasa Sunda? Ini Kamus Bahasa Sunda-Indonesia Lengkap Dengan Arti
Dalam masyarakat sunda bahasa yang digunakan dibagi menjadi tiga tingkatan, yaitu halus, loma (biasa), dan kasar. Tapi secara umum dibedakan menjadi 2 yaitu formal dan informal. Untuk formal dipergunakan kepada yang lebih tua dan informal digunakan untuk teman sebaya. Bahasa Sunda sendiri merupakan bahasa daerah yang dituturkan oleh masyarakat suku Sunda yang tinggal di Indonesia.Umumnya … Baca Selengkapnya